Novel Ariana's Secret karya Desy Arisusanty
Senin, Februari 27, 2023
Araina melangkahkan kakinya dengan cepat di gang gelap itu. Sesekali ia menoleh ke belakang, untuk melihat, apakah mereka berhasil mengejar dirinya atau tidak.
Araina menunduk, kemudian mencium pipi bayi yang ada di pelukannya dengan lembut.
Tidak ada yang boleh memisahkan anak ini darinya.
Tidak juga mereka.
Anak ini miliknya.
Hanya miliknya.
Informasi tambahan
Judul | Ariana's Secret |
Pengarang | Desy Arisusanty |
Penerbit | Dreame |
Bahasa | Indonesia |
Baca Online Novel Ariana's Secret karya Desy Arisusanty
Untuk membaca secara online Novel Ariana's Secret karya Desy Arisusanty, silahkan klik tombol di bawah ini.
Itulah Informasi tentang Buku Novel Ariana's Secret karya Desy Arisusanty. Semoga Informasi ini bermanfaat untuk Anda.